Janda Teroris Bima Gabung Jaringan Santoso
Senin, 04 Januari 2016 – 08:55 WIB
Tribudi tidak membantah telah mengorek informasi dari keluarga yang bersangkutan. Menurutnya, saat meninggalkan rumah dan keluarganya, janda Basri itu pamit pergi ke Jawa. Keluarganya sama sekali tidak mengetahui jika keberangkatan untuk bergabung dengan jaringan Santoso.
“Keluarganya tidak tahu. Ketika pamit, yang bersangkutan bilang mau ke Jawa saja,” beber perwira dua mawar ini.
Ia mengatakan, Polda Sulteng sudah menyisir pergerakan mereka. Bahkan, keberadaan ketiganya sudah terendus. Mereka itu disebut berada dalam kawasan hutan seluas sekitar 2.400 kilometer persegi. “Kita sudah koordinasi juga dengan Densus dan BNPT serta Kominda,” katanya.(jlo/fri/jpnn)
MATARAM – Tiga perempuan asal Bima disebut-sebut bergabung dengan jaringan teroris Santoso. Kabar itu diendus kepolisian daerah (Polda) Sulawesi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pos TNI dan Polri Diberondong Peluru KKB, Seorang Warga Sipil Tewas
- Pemprov Jateng Salurkan 10 Ton Beras Cadangan Pangan
- Telah Mempermalukan Polri, Bripda Wahyu Dipecat Tak Terhormat, Lihat Coretan Itu
- Berantas Judi Online Ditreskrimsus Polda Riau Tangkap 16 Tersangka
- Korupsi Berjamaah PON Papua, Ini Tanggapan Komnas HAM dan Himpunan Mahasiswa
- Pengiriman TKI Ilegal ke Malaysia Terbongkar, Satu Tersangka Ditangkap Polres Dumai