Janda Tewas Digorok
Baru 3 Bulan Pisah dengan Suami
Kamis, 30 Desember 2010 – 08:39 WIB

Janda Tewas Digorok
Sementara menurut sumber Metro Aceh (Grup JPNN), kuat dugaan pelaku adalah orang dekat serta motif berlatar belakang asmara. Pasalnya, korban baru saja tiga bulan bercerai dengan suami dan juga barang-barang di TKP masih utuh. "Kami duga pelaku orang dekat. Barang-barang di rumah Sartini masih utuh, bisa jadi motifnya asmara," ujar sumber. (ron)
ACEH -- Baru saja tiga bulan bercerai dari suami, Sartini (35) ditemukan tewas mengenaskan. Mayatnya tergeletak bersimbah darah di lantai kamar tidur.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sakit Hati Sering Disindir, Suami di Inhu Nekat Tikam Sang Istri
- Hilang Sebulan, 2 Bocah di Bengkulu Ternyata Dibunuh, Pelakunya Tak Disangka
- Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan 2 Bocah di Bengkulu
- Polda Jabar Perpanjang Penahanan Dokter Cabul Priguna
- Eks Anggota DPRD Palembang Tusuk Mantan Istri Secara Membabi Buta
- Berkedok Jadi Tukang Buah, Maling Gasak Motor Pak RT