Jangan Abaikan 5 Masalah Perut ini
Rabu, 21 September 2016 – 09:29 WIB

Ilustrasi
jpnn.com - SEBAGIAN besar organ penting manusia berada di dalam rongga dada dan perut.
Karena itu jangan dianggap enteng masalah perut hanya seputar maag, masuk angin dan hal-hal kecil lainnya.
Sebab, banyak penyakit serius yang bisa dideteksi dari kondisi perut.
Berbagai keluhan yang muncul di perut bisa menjadi pertanda adanya penyakit serius.
1. Acid reflux.
Hal ini terjadi ketika isi perut, termasuk asam, mengalir ke belakang sampai ke dada dan tenggorokan.
"Hal ini menyebabkan panas, nyeri atau sensasi terbakar di bawah tulang dada yang sering lebih buruk setelah makan atau ketika berbaring," kata Dr. Bennett E. Roth seperti dilansir laman Today, Minggu (18/9).
Namun, beberapa hal yang bisa Anda lakukan sendiri untuk mengatasi situasi ini.
SEBAGIAN besar organ penting manusia berada di dalam rongga dada dan perut. Karena itu jangan dianggap enteng masalah perut hanya seputar maag, masuk
BERITA TERKAIT
- 4 Manfaat Ketumbar, Ampuh Mengontrol Gula Darah
- 4 Manfaat Air Rebusan Serai Campur Jahe, Bikin Kolesterol Ambyar
- 5 Khasiat Teh Lemon Campur Jahe, Bantu Jaga Kesehatan Ovarium Wanita
- 5 Manfaat Mengonsumsi Alpukat Saat Sahur
- 5 Makanan Pemicu Kanker yang Harus Anda Ketahui
- 4 Bahaya Minum Susu Berlebihan, Bikin Penyakit Ini Mengintai Anda