Jangan Bagi-bagi Jatah Kursi Pimpinan MPR!
Rabu, 24 Mei 2017 – 17:58 WIB
"Tapi saya yakin dan percaya yang dilakukan itu dalam rangka untuk bisa memberikan sebuah peran yang lebih baik untuk pengabdian kepada bangsa dan negara," paparnya.
Yang pasti Supratman berharap kalau ada penambahan unsur pimpinan ini tidak semata-mata untuk bagi-bagi kekuasan atau kursi melainkan demi peningkatan kinerja.(boy/jpnn)
Ketua Badan Legislasi Supratman Andi Agtas mengakui memang ada usulan penambahan jumlah pimpinan Majelis Permusyawatan Rakyat menjadi 11 orang.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Eddy Soeparno Tegaskan Komitmen Prabowo Wujudkan Ketahanan Energi
- Biofuel jadi Salah Satu Kunci dalam Dukung Transisi Energi Indonesia
- Kejagung Tangkap Hakim Ronald Tannur, Eddy Soerparno Berkomentar Begini, Tegas
- Megawati Absen ke Acara Pelantikan Presiden, Basarah: Bukan Berarti Menolak Prabowo
- Kurang Fit dan Flu, Megawati tak Bisa Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran
- Pimpinan MPR RI Datangi Jokowi ke Istana, Ini yang Dibahas