Jangan Berlebihan, Ini Efek Samping Mengonsumsi Pare
Selasa, 25 Februari 2020 – 22:44 WIB

Sayuran pare. Foto: Boldsky
4. Pare Beracun untuk Anak?
Ini mungkin kabar baik bagi anak-anak Anda. Telah dilaporkan bahwa aril merah (penutup benih) mungkin beracun bagi anak-anak. Mereka mungkin menyebabkan muntah dan diare.
5. Koma Hipoglikemik
Koma hipoglikemik adalah kondisi koma yang disebabkan karena dosis berlebihan insulin yang disuntikkan. Hal ini bisa menyebabkan penurunan kadar gula darah yang parah. Ada laporan kasus yang menunjukkan timbulnya koma hipoglikemik dan dimulainya fibrilasi atrium (irama jantung abnormal) dengan asupan pare.(fny/jpnn)
Keamanan mengonsumsi pare dalam jangka waktu panjang ternyata bisa memberfi efek buruk pada kesehatan.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Momen Santap Lebaran, Pakar Gizi Ingatkan Hal Penting Ini
- Universal Eco Kelola Lebih dari 5.000 Ton Limbah Medis Sepanjang 2024
- 7 Herbal Terbaik untuk Meningkatkan Nafsu Makan
- Puasa Sehat dengan Olahraga, Rahasia Fit selama Ramadan
- Diabetes Care Prodia Bidik Segmen Produktif yang Sibuk Kerja
- Bayer Hadirkan Inovasi Berbasis Sains Untuk Kesehatan & Pertanian Indonesia