Jangan Hanya Andalkan Owi/Butet
Minggu, 16 Juni 2013 – 18:39 WIB

Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir. Foto: Ricardo/JPNN
IPL Juga Ikut Dibahas di Kongres PSSI
SURABAYA -- Kongres PSSI akan berlangsung di Hotel Shangri-la Surabaya, Senin (17/6). Salah satu masalah yang akan dibahas adalah pelaksanaan kompetisi.
PSSI tidak hanya membahas Indonesia Super League (ISL) tapi juga kompetisi Indonesia Premiere League (IPL). Hal ini disampaikan oleh anggota komite eksekutif (exco) PSSI, Erwin Dwi Budiawan di Hotel Shangri-la Surabaya, Minggu (16/6)
"Semua kompetisi yang ada di bawah naungan PSSI akan kita laporkan ke Kongres. IPL juga akan kita bahas. Pokoknya semua kompetisi akan kita laporkan di kongres," ungkap Erwin.
JAKARTA - Ketum PB PBSI, Gita Wirjawan mengeluarkan komentar mengenai kegagalan Indonesia menempatkan banyak wakil di final Djarum Indonesia Open
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil