Jangan Kader PKS yang Disuruh Tobat
Minggu, 03 Februari 2013 – 21:18 WIB

Jangan Kader PKS yang Disuruh Tobat
Yusuf meramalkan, dengan adanya seruan Anis itu, PKS justru kehilangan suara dari sejumlah basis di daerah-daerah. Pasalnya, kader PKS telanjur kecewa dengan keterlibatan mantan Presiden PKS, Luthfi Hasan Ishaaq dalam kasus dugaan korupsi.
Baca Juga:
"Yang salah itu yang harusnya tobat," pungkasnya.
Seperti diketahui, setelah resmi jadi Presiden PKS mengganti Luthfi Hasan Ishaaq, Anis Matta berseru agar semua pengurus dan kader partai melakukan tobat nasional.
Oleh KPK, Luthfi ditetapkan sebagai tersangka penerima suap bersama dengan orang dekatnya, Ahmad Fathanah. Keduanya, diduga menerima pemberian uang dari pengurus PT Indoguna Utama, Arya Abdi Effendi dan Juard Effendi. Perusahaan yang bergerak di bidang impor daging.
JAKARTA--Salah satu pendiri Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Yusuf Supendi protes keras terhadap pernyataan Presiden PKS baru, Anis Matta yang meminta
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang