Jangan Keliru, Tersangka Pengeroyokan Ade Armando Bukan 6 Orang, Ini Sebabnya
Kamis, 14 April 2022 – 12:19 WIB
Alumnus Akpol 1995 itu juga menegaskan status dua terduga pelaku lain bukan buronan atau DPO. Kedua orang itu ialah Ade Purnama dan Abdul Latief.
"Bukan buron. Jadi, polisi memburu dua orang yang teridentifikasi sebagai pelaku pengeroyokan," kata mantan Jubir Polda Sulsel itu.
Sebelumnya, Dirkrimum Polda Metro Jaya Kombes Tubagus Ade Hidayat mengatakan pihaknya telah menetapkan enam tersangka pengeroyokan Ade Armando.
"Kami telah menetapkan enam tersangka untuk perkara pengeroyokan Ade Armando," kata Tubagus beberapa waktu lalu. (cr3/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Tersangka kasus pengeroyokan Ade Armando bukan enam orang, melainkan baru dua orang, berdasarkan bukti-bukti.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Ketua Parpol di Bekasi Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ketua Forkim Tegas Bilang Begini
- Polda Metro Jaya Pastikan Kasus Firli Bahuri Terus Berlanjut
- Apa Kabar Kasus Firli Bahuri di Polda Metro Jaya?
- Polda Metro Jaya Buru Tersangka Penggelapan Haksono Santoso
- Ajak IM Bisnis Berlian & Janjikan Untung Rp 21,3 Miliar, Reza Artamevia Dilaporkan ke Polisi
- Laga Indonesia Vs Jepang Malam Ini, Polisi Lakukan Rekayasa Lalin, Simak Nih!