Jangan Khawatir, Kementan Pastikan Kondisi Pangan ke Depan Tetap Aman

Jangan Khawatir, Kementan Pastikan Kondisi Pangan ke Depan Tetap Aman
Pekerja saat mengangkut beras di Gudang Bulog Divre DKI Jakarta dan Banten, di kawasan Kelapa Gading, Jakarta Utara, Selasa (27/2). Foto: Ricardo/JPNN.com

Oleh karena itu pula Bambang menyarankan kepada Tim Riset CNBC tidak hanya berkutat pada angka, tetapi juga mendalami hal-hal yang terjadi di baliknya. Menurutnya, budaya bangsa Indonesia mengonsumsi beras dan potensi sumber daya alam sangat tersedia untuk ditanami padi.

"Jangan kawatir padi tetap menjadi program prioritas nasional dan produksi beras dijamin lebih dari cukup bahkan sekarang siap siap ekspor," pungkas Bambang.(cui/jpnn)


Direktur Serealia Direktorat Jenderal Tanaman Pangan Kementan Bambang Sugiarto menyatakan, Indonesia tetap bakal bisa mengonsumsi beras tanpa harus impor.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News