Jangan Lakukan 3 Hal Ini Setelah Minum Madu, Fatal untuk Kesehatan Lho
Kamis, 23 September 2021 – 08:23 WIB
jpnn.com, JAKARTA - SIAPA yang tidak suka mengonsumsi madu. Madu dikenal luas akan kandungannya yang sangat bergizi.
Selain itu, madu juga terkenal akan kemampuannya dalam menyembuhkan beberapa penyakit.
Namun, di balik manfaatnya, ada pantangan setelah minum madu yang dianggap bisa membahayakan kesehatan.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Jangan konsumsi madu yang dipanaskan
Mengonsumsi madu yang dipanaskan bisa membuat senyawa pada madu sulit dicerna.
Hal ini karena madu panas bisa menghasilkan racun ‘ama’ yang biasanya muncul saat tubuh mengalami masalah pencernaan.
Selain melarang minum madu dengan air panas, jangan mengonsumsi minyak samin atau ghee bersama madu atau setelah minum madu dalam waktu berdekatan.
Ada beberapa hal yang sebaiknya jangan Anda lakukan setelah minum madu yang bisa berbahaya untuk kesehatan.
BERITA TERKAIT
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- 6 Manfaat Air Rebusan Pare Campur Madu, Bikin Diabetes Ambyar
- Sakit Gigi Bakalan Ambyar dengan Menggunakan 4 Bahan Alami Ini
- 7 Khasiat Daun Singkong Campur Madu, Ampuh Obati Rematik
- 3 Khasiat Air Labu Siam Campur Madu, Sembelit Bakalan Ambyar
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Diabetes Bakalan Ogah Mendekat