Jangan Lupa Konsumsi Tahu, Ini 7 Manfaatnya untuk Kesehatan
Rabu, 06 Juni 2018 – 07:54 WIB
Menambahkan kedelai ke dalam diet bisa enurunkan risiko penyakit jantung, menurut penelitian.
7. Meningkatkan Kesehatan Tulang
Kedelai telah ditemukan untuk meningkatkan kesehatan tulang, terutama di kalangan wanita Asia. Isoflavon kedelai membantu meningkatkan kepadatan mineral tulang, terutama setelah menopause.(fny/jpnn)
Protein nabati yang terkandung dalam tahu, mempunyai komposisi asam amino paling kompleks yang dibutuhkan oleh tubuh.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Tubuh Kekurangan Zat Besi, Atasi dengan Mengonsumsi 9 Makanan Ini
- 5 Khasiat Kacang Kedelai, Bantu Turunkan Serangan Penyakit Ini pada Pria
- PNM Fasilitasi Nasabah Mekaar Ciptakan Variasi Produk Olahan Tahu
- Puluhan Pengrajin Tahu & Tempe Dapat Suntikan Dana dari FKS Multi Agro
- Tingkatkan Mood dengan Mengonsumsi 4 Makanan Ini
- 5 Makanan Kaya Kolagen yang Baik untuk Kulit Anda