Jangan Percaya, Ancaman Hoaks dari Dapur
Pembuat pesan itu menyamakan kandungan sebagian besar bahan makanan dengan bayam yang akan menimbulkan racun jika dihangatkan.
Jika dihangatkan, bahan makanan tersebut akan beracun. Misalnya, kentang.
''Kentang hampir sama dengan bayam. Ada proses oksidasi jika dihangatkan yang akan berubah menjadi beracun,'' katanya.
Begitu juga halnya dengan daging ayam. Menurut pembuat pesan, daging ayam tidak boleh dipanaskan karena akan mengubah komposisi protein.
Telur pun demikian. Menghangatkan telur malah lebih berbahaya jika dimasak ulang dalam keadaan utuh. Alasannya, telur akan mengandung racun.
Direktur Akademi Gizi Surabaya Andriyanto mengatakan, tidak semua informasi itu benar.
Dia sepakat bahwa sayur bayam tidak boleh dipanaskan ulang karena berbahaya. Tetapi, itu tidak berlaku untuk semua masakan.
Prinsipnya, lanjut dia, semua makanan sumber vitamin C, kecuali bayam, jika dipanaskan ulang akan mengakibatkan kandungan vitaminnya berkurang atau hilang.
Hoaks seputar masakan dapur
- Dilaporkan APDESI Tangerang, Said Didu Dikawal Masyarakat Penuhi Panggilan Polisi
- Jenderal Sigit: Berita Hoaks Jadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
- Ramai Isu Gempa Susulan Lebih Besar di Bandung, BMKG: Hoaks
- Menjelang Pemilu 2024, Masyarakat Harus Berpikir Kritis Hadapi Berita Hoaks
- Bareskrim Sudah Garap 61 Saksi di Kasus Hoaks Rocky Gerung
- 4 Cara Hindari Hoaks, Silakan Disimak