Jangan Percaya Narasi Anji, Covid-19 Sudah Renggut Kerabat Sandi
Selasa, 21 Juli 2020 – 14:51 WIB
"Sebagai orang yang familiar dengan dunia digital, buat saya ini sangat tertata. Seperti ada KOL (Key Opinion Leader) lalu banyak akun berpengaruh menyebarkannya. Polanya mirip. Anak agency atau influencer/buzzer pasti mengerti," ucap Anji melalui akunnya di Instagram.
Anji mengakui bahwa Covid-19 memang ada. Namun, dia meragukan virus pemicu pandemi global itu sangat mengerikan.
"Saya tidak percaya bahwa cvd semengerikan itu. Yang mengerikan adalah hancurnya hajat hidup masyarakat kecil. Edit : saya menulis cvd karena malas menulis covid," beber Anji.(mg10/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Sandiaga S Uno meminta masyarakat tidak meremehkan bahaya Covid-19 sebagaimana narasi 'Covid-19 tidak semengerikan itu' yang disuarakan Anji.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Sandiaga Uno Minta RSI Menangkan Ridwan Kamil-Suswono di Jakarta
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Kunjungi Kedai Saat Kopi di Surabaya, Sandiaga Uno: Konsepnya Unik
- WATERBOMB Festival Hadirkan Sensasi Musik dan Perang Air untuk Penggemar K-Pop
- Menparekraf Sandiaga Uno Perkenalkan Program Aksilarasi 2024, Ini Tujuannya