Jangan Ragu Minum Teh Bunga Cantik Rosella, Dapatkan 5 Manfaatnya
Kamis, 18 Maret 2021 – 06:12 WIB
jpnn.com, JAKARTA - ROSELLA adalah semak yang mudah tumbuh dan mencapai ketinggian yang tinggi.
Tanaman ini dengan mudah diidentifikasi dengan batangnya yang berwarna merah cerah serta menghasilkan banyak bunga menarik yang memiliki tampilan yang khas.
Berikut ini beberapa manfaat minum teh bunga rosella, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Manfaat untuk kulit wajah
Manfaat teh rosella bisa membantu menjaga kulit wajah dari bahaya radikal bebas dan sinar UV.
Bunga rosella juga memiliki protein esensia, asam amino, dan vitamin C. Kandungan itu sangat bagus untuk kulit wajah agar sehat berseri.
2. Merangsang menstruasi
Bunga rosella bisa memengaruhi hormon estrigen sehingga bisa mendorong terjadinya menstruasi.
Ada beberapa manfaat minum teh rosella untuk kesehatan dan salah satunya adalah mengurangi rasa cemas.
BERITA TERKAIT
- Hai Wanita, Kenali Penyebab Gangguan Menstruasi, Simak Info Penting dari IDI Ciamis
- Kenali Penyebab Nyeri Haid, IDI Deiyai Berikan Informasi Pengobatan yang Tepat
- Hadir di Healthy Fest 2024, NPURE Kampanyekan Generasi Kulit Sehat Indonesia
- 5 Khasiat Nanas Campur Madu, Kaya Kandungan Kolagen yang Penting untuk Tubuh
- 4 Khasiat Jambu Air, Penyakit Ini Bakalan Ambyar
- 7 Manfaat Suka Minum Susu, Bisa Bantu Obati Penyakit Ini