Jangan Ragukan Kemampuan Pengawal G20, Semua Personel Terlatih dan Profesional
Selasa, 27 September 2022 – 19:17 WIB
”Mereka saat acara itu BKO, sudah kewenangan Paspampreslah,” tuturnya.
Yang pasti Polri telah menyediakan pengawal dengan kemampuan yang mahir dalam mengawal VVIP, sehingga diharapkan penyelenggaraan G20 berjalan dengan lancar. ”Yang dilatih ini dipastikan kemampuan mengemudinya sangat mahir,” jelasnya. (tan/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Polri telah menggelar pelatihan mengemudikan mobil dan sepeda motor listrik terhadap 264 personel pengamanan VVIP G20.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- FORMAS dan Lemdiklat Polri Teken Kerja Sama Bidang Pengembangan SDM
- Minta Presiden Prabowo Buktikan Komitmen Netralitas Jajaran di Pilkada 2024
- Pakar Hukum Tata Negara Minta Prabowo Tindak Tegas Aparat yang Tak Netral di Pilkada
- PLN Dorong Mahasiswa Menguasai Pengembangan Kendaraan Listrik
- Wakil Ketua MPR Ibas Berharap Kompolnas jadi Penyeimbang Baik Buruknya Wajah Polri
- Telah Mempermalukan Polri, Bripda Wahyu Dipecat Tak Terhormat, Lihat Coretan Itu