Jangan Remehkan Dampak Penundaan Pengangkatan PPPK & CPNS 2024

"Hal seperti ini sifatnya penting dan mendesak sehingga perlu ada hikmat dan kebijaksanaan Presiden untuk kepentingan rakyat," ujarnya.
Ada Solusi Polemik Pengangkatan PPPK 2024 dan CPNS 2024
Wakil Presiden (Wapres) RI Gibran Rakabuming Raka mengatakan pemerintah sudah membuat formulasi yang menjadi solusi terbaru terkait dengan penyesuaian jadwal pengangkatan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) 2024, yang terdiri dari calon PPPK dan CPNS.
“Nanti Pak Presiden dan kementerian terkait yang memberikan update. Sudah ada solusinya. Tunggu saja,” kata Gibran dalam keterangan resminya yang diterima di Jakarta, Rabu (12/3).
Solusi tersebut, kata Wapres Gibran, juga nantinya akan mencakup ketentuan pengangkatan calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja atau PPPK formasi 2024.
Dengan demikian diharapkan solusi itu bisa menjawab keresahan masyarakat terutama bagi mereka yang telah dinyatakan lolos sebagai CPNS dan calon PPPK 2024. (sam/antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Dampak penundaan pengangkatan PPPK 2024 dan CPNS 2024 bukan sekadar masalah rasa kecewa.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
- 5 Berita Terpopuler: Wapres Angkat Bicara soal Polemik PPPK & CPNS, Inpres Pengangkatan Terbit, Ada Solusi bagi Honorer Kena PHK
- Disiapkan SK Gubernur untuk Honorer Lulus PPPK 2024, Alhamdulillah
- Berikut Kabar Gembira bagi Para PPPK, termasuk soal Pensiun
- MenPAN-RB Rini Dinilai Gagal, Prabowo Harus Batalkan Penundaan Pengangkatan PPPK 2024
- Polemik Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, Wapres: Sudah Ada Solusinya, Tunggu Saja
- Pengangkatan CPNS & PPPK 2024 Mundur, Pemprov Jateng Tunggu Instruksi Pemerintah Pusat