Jangan Remehkan Gugatan Keberadaan RSBI
Rabu, 20 Juni 2012 – 19:50 WIB

Jangan Remehkan Gugatan Keberadaan RSBI
Ia mengatakan, langkah-langkah perbaikan sebaiknya dimulai dari mengidentifikasi masalah. Dari pengamatan yang ada dan berdasarkan gugatan publik terhadap penyelenggaraan RSBI dapat diidentifikasi beberapa masalah.
Misalnya, setelah enam tahun berjalan, program RSBI belum menunjukkan kemajuan pembangunan pendidikan nasional. Bahkan, tujuan RSBI untuk mencetak sekolah bertaraf internasional (SBI) juga belum terwujud.
Sejak kebijakan RSBI diberlakukan, malah timbul berbagai persoalan mulai dari rendahnya kualitas RSBI sampai mahalnya biaya pendidikan yang harus ditanggung siswa (orang tua/wali murid).
Dia membeberkan, menurut evaluasi Ditjen Pendidikan Dasar Kemdikbud ternyata dari 1.305 RSBI yang terdiri atas SD, SMP, SMA, dan SMK, tak satu pun yang layak dikembangkan menjadi SBI.
JAKARTA -- Anggota DPR-RI Komisi X DPR, Nuroji menyesalkan sikap Mendikbud Muhammmad Nuh yang menurutnya diam saja disaat keberadaan sekolah Rintisan
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral