Jangan Remehkan Lonjakan Kebutuhan BBM saat Liburan

Jangan Remehkan Lonjakan Kebutuhan BBM saat Liburan
Jangan Remehkan Lonjakan Kebutuhan BBM saat Liburan
Menurutnya, peningkatan ekonomi masyarakat itu secara otomatis mendobrak daya beli sekaligus kemampuan bepergian atau berlibur. Jumlah penduduk Indonesia yang mampu melakukan perjalanan wisata tahun ini menurutnya sebanyak 100 juta orang dengan frekuensi antara dua sampai tiga kali dalam setahun.

Namun pihaknya menargetkan secara kumulatif sejak awal tahun sampai dengan akhir tahun ini akan ada 250 juta perjalanan dari 120 juta turis domestik. Andai dari 100 juta turis itu saja masing-masing mengeluarkan uang Rp 1 juta di luar biaya transportasi, maka ada uang berputar sebesar Rp 1 triliun.

"Ditambah lagi dengan transportasi rata-rata Rp 1 juta maka ada tambahan lagi Rp 1 triliun. Belum lain-lainnya," ungkap Asnawi.

   

Dari total perjalanan ditargetkan sepanjang tahun itu sebesar 24 persennya terjadi di akhir tahun. Sehingga Asnawi memerkirakan mobilitas pada momen Natal dan tahun baru ini akan relatif tinggi. "Belum lagi jika memerhatikan potensi turis mancanegara," terusnya.

   

JAKARTA - Pertamina disarankan memerhatikan fakta terbaru tentang mobilitas masyarakat Indonesia pada musim liburan yang terus mengalami peningkatan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News