Jangan Resah Lagi, GTT Digaji Sesuai UMK

"Sekarang dikendalikan, kepala sekolah harus berpikir rigid, sekarang serbasulit. Krisis, lombok ae larang," katanya.
Meski begitu, dia menegaskan bahwa kondisi itu tidak akan menurunkan kualitas pendidikan.
Walau sebelumnya ada daerah yang menarik SPP lebih tinggi daripada standar yang kini ditentukan, kualitas pendidikan tetap tidak boleh berkurang.
"Saya akan mengeluarkan petunjuk teknis pembelanjaan SPP," jelasnya.
Kuncinya, kata dia, adalah fixed cost dan flexible cost. Fixed cost yang dimaksud adalah proses atau kegiatan belajar mengajar (KBM) tidak boleh berkurang.
Demikian juga honor GTT serta pembelanjaan lain seperti jasa, listrik, dan air.
Kemudian, flexible cost, antara lain, ekstrakurikuler. "Untuk flexible cost ini bisa dikurangi kegiatannya, tur dikurangi," tuturnya.
Juknis pembelanjaan SPP dikeluarkan dalam waktu dekat. Yang pasti, orientasinya adalah pendidikan yang bermutu.
Menurut Saiful, pendidikan bermutu tidak sama dengan sekolah bermutu. Sekolah bermutu, imbuh dia, bisa bervariasi.
Guru tidak tetap (GTT) dan pegawai tidak tetap (PTT) di jenjang SMA/SMK Jatim tak perlu resah lagi.
- Mendikdasmen: Gaji & Tunjangan Guru ASN hingga Honorer Aman, PPG Lanjut
- 5 Berita Terpopuler: Heboh Berita Gaji Guru Naik, Sudah Banyak yang Bahagia, BKN Ingatkan Hal Ini
- Gaji Guru Naik Melalui Tunjangan Sertifikasi, Al Munzir Sangat Berbahagia
- Di Berita Heboh Gaji Guru Naik, Abdul: Mohon Maaf, Kemendikbudristek Tak Memiliki Kewenangan
- Salah Tafsir Gaji Guru Naik 2025, Skema Pendapatan PPPK Paruh Waktu Belum Jelas
- Heboh Gaji Guru PNS & PPPK Naik, Padahal Hanya Gopek untuk Honorer Serdik