Jangan sampai Dana BOS Habis Beli Pulsa, Ingat Gaji Guru Honorer!
Minggu, 19 April 2020 – 12:05 WIB

Maksimal 50 persen dana BOS boleh untuk gaji guru honorer. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
"Memang dilonggarkan aturannya tetapi apakah akan terealisasi dengan baik kan kita enggak tahu. Bisa-bisa nanti jatah gaji guru honorer lebih kecil dibandingkan sebelumnya karena alasan darurat Covid-19. Kan PNS juga gajinya dipotong toh tiap bulan," tandasnya.(esy/jpnn)
Selain itu aturan BOS yang baru akan membuat sekolah lebih memilih untuk membeli pulsa dibanding membayar gaji guru honorer.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Trafik Broadband Meroket Selama Libur Lebaran 2025, Telkomsel Beber Penyebabnya
- Mendikdasmen: Tunjangan Guru Honorer Non-Serdik Tidak Dihitung dari Januari
- Mendikdasmen Ungkap Kategori Guru Honorer yang akan Ditransfer Tunjangan Bulanan
- Mei, 785 Ribu Guru Honorer Non-Sertifikasi Terima Tunjangan Langsung ke Rekening
- 71.166 Guru Honorer Kantongi Rp 2 Juta per Bulan, Langsung Masuk Rekening
- Berca Hardayaperkasa Dukung MyRepublic Capai 1 Juta Pelanggan