Jangan sampai Kecewa untuk Ketiga Kalinya
Kamis, 03 November 2016 – 02:37 WIB
Karena itu, sekali lagi, tak ada alasan bagi Arema Cronus untuk meremehkan Persela.
Meski performanya masih angin-anginan, Persela pernah sekali menang di kandang lawan.
Yakni saat mengalahkan tuan rumah Mitra Kutai Kartanegara (Kukar) dengan skor 2-1 di Stadion Aji Imbut Tenggarong, Kalimantan Timur, 26 Agustus 2016.
Dua gol kemenangan Persela diborong Steven Imbiri menit 77 dan 90. Sementara Mitra Kukar hanya bisa memperkecil skor lewat Arthur Cunha pada menit 90.(c2/muf/ray/jpnn)
MALANG – Tim kebanggaan Kota Malang, Arema Cronus akan menjamu Persela Lamongan di Stadion Kanjuruhan, Minggu (6/11). Meski tercatat sebagai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Real Madrid Tumbang di Markas Liverpool, Rekor Minor Tercipta
- Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
- Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade