Jangan Sampai Lupa, Apple Adakan Acara Minggu Depan
Rabu, 07 Oktober 2020 – 07:41 WIB

Ilustrasi logo Apple. Foto: Antara
Analis berharap Apple bisa memperkenalkan versi baru iPhone dengan konektivitas 5G dalam acara tersebut.
Analis juga menyoroti kemungkinan kehadiran AirPods baru dalam acara tersebut.
Saham Apple dilaporkan melonjak tahun ini bahkan ketika virus corona telah melumpuhkan ekonomi di seluruh dunia.
Hal ini sebagian besar berkat melonjaknya penjualan perangkat untuk bekerja dari rumah.
" Meskipun saham Apple jatuh dari rekor tertinggi pada 2 September, valuasi pasar saham dilaporkan tetap mendekati 2 triliun dolar AS," demikian Reuters.(antara/jpnn)
Apple adakan acara minggu depan dan analis yakin perusahaan teknologi ini akan mengungkap iPhone terbaru yang membawa kemampuan 5G.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Asyik, Kini Beli iPhone 16 Pro Bisa lewat Indodana Paylater, Mudah & Ringan
- Waspada, Modus Penipuan Unlock IMEI
- Apply Hadirkan Charger iPhone yang Aman & Bergaransi 3 Tahun
- iPhone 16 Series Akhirnya Resmi Dijual di Indonesia, Cek Harganya di Sini
- Meta Kembangkan Instagram Khusus iPad? Patut Ditunggu!
- Apple Sebut iPhone 16 Series Sudah Bisa Dipesan Mulai 11 April 2025