Jangan Seperti Jeruk Makan Jeruk
Anggota DPRD Sigi Kritik soal Disiplin
Kamis, 31 Mei 2012 – 06:22 WIB
Ia bahkan menyebut sikap Samuel Samben dan Hi Ibrahim yang mengkritik soal disiplin rapat paripurna, merupakan sikap yang tak wajar. Tak seharusnya diungkap di forum resmi seperti itu, sebab masalahnya terlalu internal. “Kita jangan seperti jeruk makan jeruk. Anggota dewan sendiri kok yang datang lambat, makanya paripurnanya lambat juga,”kata Budi dengan pernyataan joke-nya. “Coba kalau datang tepat waktu, pasti paripurnanya kita gelar tepat waktu juga, atau sesuai jadwal,”tandasnya. (fri)
SIGI - Persoalan internal di kalangan anggota DPRD Sigi, Rabu (30/5) mencuat ke permukaan. Yang dipertentangkan wakil rakyat di gedung terhormat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi