Jangan Tidur Setelah Proses Bayi Tabung
Minggu, 30 Juni 2013 – 07:20 WIB
BAGI calon ibu yang menginginkan bayi dengan cara bayi tabung atau yang dikenal melalui prosedur In vitro fertilisation (IVF), disarankan untuk tidak tidur setelah proses awal pembuatan calon bayi. Setelah terjadi pembuahan, telur yang sudah berubah menjadi embrio akan ditanamkan kembali ke belakang uterus wanita untuk dapat diproses secara alami oleh tubuh agar dapat terjadi kehamilan.
"Anda tidak perlu istirahat tidur dengan cara apapun. Setelah proses transfer, anda bisa segera bangkit dan berkegiatan seperti biasa," ujar Dr Jani Jensen, seorang ahli kesuburan di Mayo Clinic pada reuters.
In vitro fertilisation (IVF) adalah sebuah proses untuk menghasilkan bayi di luar tubuh manusia. Sel Telur dari wanita dan sperma dari pria ditempatkan bersama-sama dalam piring plastik untuk menghasilkan terjadinya pembuahan.
Baca Juga:
BAGI calon ibu yang menginginkan bayi dengan cara bayi tabung atau yang dikenal melalui prosedur In vitro fertilisation (IVF), disarankan untuk tidak
BERITA TERKAIT
- Cetak Rekor MURI, Detoslim Perkuat Posisi Sebagai Solusi Diet Aman
- C Derma Hadirkan Terapi Rotasi Psoriasis dengan Teknologi Canggih
- Rekomendasi Acne Gel Berbahan Alami untuk Atasi Masalah Jerawat
- 4 Khasiat Biji Anggur, Tekanan Darah Tinggi Bakalan Ambyar
- 4 Khasiat Air Rebusan Daun Salam Campur Kayu Manis, Bikin Gairah Makin Membara
- 3 Manfaat Biji Pepaya, Penyakit Kanker Bakalan Ogah Menyerang