Janji Libatkan Taufik di PB PBSI
Minggu, 16 Juni 2013 – 19:25 WIB

Janji Libatkan Taufik di PB PBSI
JAKARTA - Sebagai salah satu pebulutangkis terhebat di Indonesia dan dunia, Taufik Hidayat tentu memiliki banyak pengalaman yang bisa ditularkan pada pebulutangkis tanah air.
Bagi PB PBSI, pengalaman Taufik bakal sangat membantu untuk meningkatkan prestasi bulutangkis Indonesia.
Hal itulah yang membuat PB PBSI bertekad untuk meminta bantuan Taufik guna memajukan bulutangkis Indonesia. Ketum PB PBSI, Gita Wirjawan mengatakan, PB PBSI tetap akan melibatkan Taufik demi kejayaan prestasi bulutangkis tanah air.
“Sebelum dia pensiun, saya juga sudah sering berkomunikasi dengan Taufik. Jadi, setelah ini, kami juga akan melibatkan dia di PB PBSI. Tinggal menunggu komunikasi batin yang pas saja dengan Taufik,” terang Gita dalam sesi press conference di Istora Senayan, Jakart, Minggu (16/6).
JAKARTA - Sebagai salah satu pebulutangkis terhebat di Indonesia dan dunia, Taufik Hidayat tentu memiliki banyak pengalaman yang bisa ditularkan
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia