Janji Prioritaskan Tenaga Kerja Asli Jakarta
Selasa, 27 Desember 2016 – 05:31 WIB

Anies Baswedan saat berkampanye di Jalan Kecapi, Rawamangun, Jakarta Timur, Jumat (23/12). Foto: ist
Salah satu programnya adalah dengan memberikan bantuan modal kepada warga untuk berwirausaha.
Program ini akan dibimbing dan dibantu terintegrasi dengan pasar sebagai lahan untuk berjualan.
"Lalu kita targetkan bisa menyerap 200.000 wirausaha baru," kata dia. (prs/rmol)
JPNN.com - Calon gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan menilai saat ini banyak pendatang melakukan pengerjaan infrastruktur di Ibu Kota.
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Altair Dialogue Resmi Berdiri, Targetkan Jadi Rumah bagi Ribuan Streamer
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Hilirisasi dan Investasi Strategi Ampuh Pemerintah Ciptakan Lapangan Kerja