Janji Saling Serang
Minggu, 05 Februari 2012 – 10:02 WIB
Pelatih Nil Maizar menyatakan berusaha meraih poin berlaga dengan Persiraja, meski bermain di kandang lawan. Para pemain akan tampil menyerang dan maksimal sehingga bisa menghasilkan poin. Berusaha bisa meraih hasil maksimal.
Diakuinya, Persiraja merupakan tim yang kuat apalagi bermain di kandang sendiri. Para pemain Persiraja memiliki spirit yang bagus terlebih bermain di depan para pendukungnya. Tim banda Aceh ini kaut dan tidak bisa dianggap remeh.
Ia menyebutkan, para pemain Semen Padang tetap bermain normal seperti biasa. Tidak ada strategi khusus menghadapi Persiraja. Sesuai cirri khas tim Kabau Sirah yakni bermain cepat sejak menit awal dan berjuang hingga akhir.(sud)
Persiraja Banda Aceh V Semen Padang
Stadion Harapan Bangsa, Lhong Raya, Banda Aceh
BANDA ACEH-Pertandingan antara Persiraja Banda Aceh melawan Semen Padang di Stadion Harapan Bangsa, Lhong Raya, hari ini Minggu (5/2) sore, diprediksi
BERITA TERKAIT
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!
- Ini Sektor Andalan PBSI untuk Meraih Juara Indonesia Masters 2025
- UFC Fight Night Segera Digelar di Indonesia