Jankovic Menang Mudah
Selasa, 20 Januari 2009 – 09:04 WIB
Usai pertandingan Federer mengaku dirinya sudah jauh lebih siap ketimbang tahun lalu. ''Saya memanfaatkan waktu libur dan istirahat akhir tahun lalu, tidak melakukan apa-apa. Praktis, persiapan saya terjadi dalam dua pekan terakhir,'' katanya.
Peringkat dua dunia ini berambisi menjuarai Australia Terbuka untuk menyamai rekor petenis legendaris AS, Pete Sampras, yang telah mengoleksi 14 gelar juara grand slam.
Selain Federer, Djokovic juga mendapatkan perlawanan berarti dari Andrea Stoppini. Dalam waktu 1 jam dan 54 menit, petenis Serbia itu mengakhiri laga dengan 6-2, 6-3, 7-5.
Dengan status juara bertahan, Djokovic mengakui adanya tekanan yang berbeda di laga pertama. ''Ada tekanan besar pada saya. Tapi itu tak mempengaruhi. Saya terus berusaha mencari ritme dan perlahan menuju ke sana,'' ujarnya.(ady/cfu)
TIGA petenis di posisi lima besar belum menemui batu sandungan. Duo Serbia, Jelena Jankovic dan Ana Ivanovic, serta petenis Rusia Dinara Safina melenggang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tekad Pecco Bagnaia Untuk MotoGP 2025
- Klasemen Liga Champions: Liverpool Sempurna, Real Madrid Merosot
- Real Madrid Tumbang di Markas Liverpool, Rekor Minor Tercipta
- Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
- Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal