Jantung Kamu Sering Berdebar? Ini Penyebabnya

Jantung Kamu Sering Berdebar? Ini Penyebabnya
Penyakit jantung. Foto: Active One Group

Para ahli juga mengatakan alkohol bisa memengaruhi sistem saraf otonom atau merusak sinyal selular yang membantu menjaga denyut jantung tetap konsisten.

2. Kafein

Minuman energi yang mengandung kafein tinggi telah dikaitkan dengan irama jantung yang abnormal dan tekanan darah meningkat.

Bahkan jumlah besar kopi dan teh bisa denyut jantung tidak teratur pada orang yang sensitif terhadap kafein.

3. Stres

Stres biasanya memang memengaruhi denyut jantung.

4. Acid reflux

Orang yang menderita refluks asam biasanya memang sering mengalami jantung berdebar.

KETIKA jantung berdebar tidak beraturan atau berdegup kencang secara tiba-tiba, sebagian orang mungkin tidak memedulikannya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News