Jarang Pulang Selama Ramadan, Gilang Dirga Punya Cara Obati Kangen Kepada Anak
Sabtu, 16 Maret 2024 – 08:11 WIB

Pembawa acara Gilang Dirga punya cara mengobati rasa rindu kepada sang anak saat jarang pulang selama Ramadan. Foto: Firda Junita/JPNN.com
Dia mengaku sering rindu dengan sang anak di sela-sela bekerja.
Oleh karena itu, dia sering melakukan video call.
Menurut Gilang, melihat wajah sang anak dari panggilan video sudah cukup membantu mengobati rasa rindunya.
"Gue sih pasti selalu kangen, makanya gue selalu video call mereka. Ya, alhamudillah mereka mengerti," imbuh Gilang. (mcr31/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Gilang Dirga punya cara mengobati rasa rindu kepada sang anak saat jarang pulang selama Ramadan
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Tebar Kebaikan Ramadan, Agung Sedayu Group Gelar Buka Puasa Bersama 1.000 Anak Yatim di PIK 2
- Gelar Buka Puasa Bersama, KPN Corp Memperkuat Kebersamaan di Ramadan Penuh Berkah
- Bluebird Hadirkan Layanan Bebas Khawatir Ramadan & Lebaran lewat 'Fix Aman'
- Sahabat Senyum, Program Berbagi Kebahagiaan dari AEON Mall BSD City
- Ada 1.000 Takjil dari Foopak Greaseproof dan Pisang Goreng Madu Bu Nanik
- Sukses Digelar, Bazar Ramadan Pemkot Tangsel Tuai Apresiasi