Jaring Suara Milenial, Saga Gelar Lomba Pencak Silat hingga Kaligrafi

Jaring Suara Milenial, Saga Gelar Lomba Pencak Silat hingga Kaligrafi
Sahabat Ganjar (Saga) menggelar berbagai kegiatan untuk menjaring kaum-kaum milenial di Pilpres 2024, salah satunya lomba pencak silat. Foto: Dok Saga

"Aspek penilaiannya itu keindahan, paduan warna, teknik merancangnya," jelas Ali.

Pada kegiatan itu, salah satu peserta Syaiful menyuarakan dukungan bagi Ganjar.

Syaiful mengaku mendukung penuh Ganjar Pranowo apabila maju di Pilpres 2024.

"Mendukung Bapak Ganjar sebagai Presiden 2024. Beliau sudah terbukti bisa memajukan Jawa Tengah," pungkas Syaiful.(mcr10/jpnn)

Sahabat Ganjar (Saga) menggelar berbagai kegiatan untuk menjaring kaum-kaum milenial di Pilpres 2024.


Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News