Jaringan Gas Blora Terkendala Rel Kereta dan Tanah Pertamina
Senin, 28 April 2014 – 16:54 WIB

Jaringan Gas Blora Terkendala Rel Kereta dan Tanah Pertamina
Pemasangan pipa ke rumah tangga sebanyak 4.025 sambungan rumah di Blora telah rampung dilakukan akhir 2013 lalu. Jumlah jaringan gas itu tersebar di 16 desa yaitu, Desa Sendang, Mulyorejo, Banjarejo, Kalirejo, Gayam, Jompong, Jambirejo, Wates, Mojorembun, Sudung, Pulo, Tanjung, Wado, Tanduram, Kapuan, dan Wangkot.
Baca Juga:
Edy menambahkan, pembangunan jaringan gas untuk rumah tangga telah dilakukan pemerintah sejak 2009 dan merupakan salah satu upaya pemerintah meningkatkan sumber daya lokal demi mencapai ketahanan energi serta memberikan energi yang murah bagi masyarakat.
"Pembangunan jaringan gas juga bertujuan mengurangi beban subsidi BBM yang setiap tahunnya terus menunjukkan peningkatan," katanya. (lum/indopos)
JAKARTA – Kelanjutan pemasangan jaringan distribusi gas bumi untuk rumah tangga di Blora belum bisa diteruskan. Pemasangan pipa gas masih terkendala
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- HUT ke-50 TMII, Bank Raya Hadirkan Kemudahan Transaksi Untuk Para Pengunjung
- Libur Lebaran Usai, Tanjung Priok Kacau: Apa yang Salah dengan Sistem Indonesia?
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Pemegang Saham Pelita Air Kukuhkan Kembali Dendy Kurniawan sebagai Direktur Utama
- Bank Raya Targetkan 10 Ribu Nasabah Baru pada Pesta Rakyat Nusantara di TMII
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini