Jaringan Penjual Motor Curian Digulung Polisi, Nih Orangnya
Kamis, 23 April 2020 – 18:54 WIB
Penyelidikan tidak berhenti sampai disitu, Tim Resmob Polda Kalbar masih memburu asal muasal sepeda motor tersebut. Ada 2 tersangka lain yang berhasil diamankan yaitu berinisi R dan K.
"K merupakan seorang wanita. K ini tangan pertama barang curian dari pelaku utama yang sekarang sedang diburu," ujarnya.
"Empat tersangka penadah yang saling jual untuk mendapatkan keuntungan sudah berhasil diamankan, satu orang dikenakan pasal ikut serta. Tersangka utama pencurian sudah di kantongi identitasnya yang kini sedang diburu," kata Veris. (antara/jpnn)
Satu dari empat tersangka jaringan penjual sepeda motor curian merupakan seorang wanita.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Pelaku Curanmor yang Menembak Satpam dan Polisi Akhirnya Didor, Tewas
- Pilkada Landak 2024: Tim Paslon Karolin – Erani Laporkan Oknum Polres Landak ke Polda Kalbar
- Polisi Tangkap Buronan Asal Bima NTB
- 8 Pelaku Curanmor di Bandung Ditangkap, Barang Buktinya 20 Sepeda Motor
- Begal Sadis di Pangkalan Kerinci Akhirnya Ditangkap, Begini Kronologinya
- Melawan Polisi, 5 Pelaku Curanmor di Serang Dihadiahi Timah Panas