Jaro Ade: Petinggi Partai Jangan Baper dan Caper
Selasa, 25 Januari 2022 – 18:08 WIB
"Itu mengikat semua kader wajib menaati dan menjalankan keputusan tersebut. Sehingga Ketua Umum Golkar memiliki tanggung jawab untuk membangun koalisi besar bersama partai lain untuk menghadapi pemilu," tuturnya.
Dia menuturkan bahwa pemilu adalah pesta demokrasi yang ujungnya melahirkan kepemimpinan yang andal, prima dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.
"Sehingga diharapkan sebagai pilar demokrasi partai harus bisa menyajikan figur dan program yang apik untuk kepentingan dan kebaikan bangsa," ujarnya. (jlo/jpnn)
Jaro Ade meminta petinggi partai jangan baper dan caper dalam menghadapi pernak-pernik politik jelang pemilu.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Golkar Sentil Supian Suri soal Kartu Depok Sejahtera
- Dukung UMKM, Rudy-Jaro Ade Gelar Kampanye Akbar dan Bazar Sembako Murah
- Golkar Jaksel Patroli Mencari Perusak Baliho RIDO
- Golkar Bantah Isu Soal Putusan PTUN yang Batalkan SK Kemenkumham
- Agun Gunandjar Sebut KPK Tersangkakan 2 Orang Baru di Kasus e-KTP
- Kalah Berulang Kali, Bang Zul Memaknai Buah Kebaikan Tak Harus Dipanen Langsung