Jarred Shaw Tampil Gemilang, Satria Muda Kalahkan Hangtuah
Jumat, 31 Mei 2024 – 21:35 WIB

Pemain asing Satria Muda, Jarred Shaw saat berlaga pada ajang IBL 2024 pekan ke-14 di GOR Universitas Negeri Jakarta, Rawamangun, Jumat (31/5/2024) melawan Amartha Hangtuah. Foto: IBL Indonesia
Tercatat, Fisyaiful Amir dan kolega dari 19 laga baru enam kali menang dan telah kalah 13 kali.
Hasil tersebut membuat langkah tim berjuluk Jagoan Kebayoran Baru itu agak sulit menembus playoff IBL 2024. (ibl/mcr16/jpnn)
Satria Muda kembali meraih kemenangan di IBL 2024 pekan ke-14 melawan Amartha Hangtuah, Jumat (31/5/2024).
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- SM dan Pacific Berjaya, Begini Klasemen Sementara IBL 2025
- Satria Muda Masih Belum Punya Rencana Ganti Wendell Lewis dengan Samuel Deguera
- IBL 2025: Ujian Konsistensi Satria Muda Saat Melawan RANS dan Dewa United
- Randy Bell Bawa Satria Muda Raih 7 Kemenangan Beruntun di IBL 2025
- IBL 2025: Sikat Pacific Caesar Surabaya, Satria Muda Masih Belum Terkalahkan!
- IBL 2025 Malam Ini: Satria Muda Bertandang ke Markas Pacific Caesar