Jasa Raharja Lepas 14 Ribu Peserta Mudik Bersama BUMN 2023
Minggu, 16 April 2023 – 22:35 WIB
"Tentunya, kita berdoa untuk semua pemudik agar diberikan kesehatan dan keselamatan sehingga bisa berkumpul dan bersilaturahmi bersama keluarga di kampung halaman," kata dia.
Pada kesempatan tersebut, Direktur Utama PT KAI Didiek Hartantyo menyatakan pihaknya berkomitmen mendukung program Mudik Gratis Bersama BUMN 2023 dengan upaya menyediakan armada serta memastikan sarana dan prasarana berjalan baik.
"Kami mengucapkan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah mempercayakan program mudiknya menggunakan kereta api. Kami mendukung penuh kegiatan ini untuk meningkatkan keselamatan para pemudik dan menekan kepadatan di jalan raya," jelas Didiek. (mcr28/jpnn)
PT Jasa Raharja melepas keberangkatan para pemudik yang ikut dalam program Mudik Bersama BUMN 2023
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Wenti Ayu Apsari
BERITA TERKAIT
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Saham TLKM Anjlok, Telkom Butuh Penyegaran & Strategi Baru
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living
- Diikuti 12.300 Pelari, Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar
- Jasa Raharja Sampaikan Santunan kepada Korban Kecelakaan Beruntun di Semarang
- Puluhan Perusahaan Raih BUMN Branding & Marketing Awards 2024