Jason Collins Mulai Berani Unjuk Gigi sebagai Gay
Senin, 10 Juni 2013 – 15:05 WIB

Jason Collins Mulai Berani Unjuk Gigi sebagai Gay
BOSTON - Jason Collins mulai percaya diri dengan orientasi seksualnya. Pebasket veteran tersebut mulai berani menunjukkan jati dirinya di depan umum. Usai mengumumkan sebagai atlet pertama Amerika Serikat (AS) yang berstatus gay, Collins kian pede untuk tampil di depan public. Apa yang dilakukan Collins tentu merupakan kemajuan besar. Sebab, di NBA, masih banyak pro kontra mengenai pengakuan dirinya sebagai gay. Meski banyak insan basket yang sudah menerimanya, namun ada pula yang menjadikan Collins sebagai sasaran bully.
Bahkan, Collins juga tampil dalam acara yang digagas kaum gay. Seperti yang terlihat dalam Boston Gay Parade, Minggu (9/6). Collins tampil bersama ribuan kaum sejenisnya dalam parade yang menempuh jarak kurang lebih enam kilo meter.
Dalam parade tersebut, Collins mengenakan kaos dengan tulisan “BeTrue”. Tampak juga mantan ketua partai republic, Barney Frank. Dia bukan nama sembarangan. Frank adalah orang pertama di kongres yang menyetujui pernikahan sejenis.
Baca Juga:
BOSTON - Jason Collins mulai percaya diri dengan orientasi seksualnya. Pebasket veteran tersebut mulai berani menunjukkan jati dirinya di depan umum.
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A