Jason Kidd Incar Kursi Pelatih Nets
Senin, 10 Juni 2013 – 14:52 WIB

Jason Kidd Incar Kursi Pelatih Nets
NEW YORK - Jason Kidd tengah mengincar peran baru di NBA. Usai memutuskan pensiun dari New York Knicks, Kidd kini dikabarkan akan menduduki posisi pelatih Brooklyn Nets.
Peluang Kidd kian besar setelah pelatih Nets, PJ Carlesimo, belum juga mendapat kepastian perpanjangan kontrak.
Baca Juga:
Kidd bukanlah nama baru bagi Nets. Pemain berusia 40 tahun tersebut pernah menjadi bagian kejayaan Nets. Tepatnya di musim 2002-2003. Ketika itu, Kidd memimpin pasukan Nets melaju ke final NBA.
Kehebatan Kidd juga banyak terjadi di Nets. Kidd merupakan pemain dengan statistic terbaik bagi Nets di fase playoff. Kidd juga disebut-sebut sebagai salah satu pemain tercerdas sepanjang masa.
NEW YORK - Jason Kidd tengah mengincar peran baru di NBA. Usai memutuskan pensiun dari New York Knicks, Kidd kini dikabarkan akan menduduki posisi
BERITA TERKAIT
- Jeda Kompetisi Liga 1, Pelatih Persib Bojan Pilih Pulang Kampung
- All England 2025: Doa Fajar/Rian Mengiringi Perjuangan Leo/Bagas dan Sabar/Reza
- Ini Wakil Indonesia yang Masih Tersisa di All England 2025
- Inilah 40 Kontestan Perempat Final All England 2025
- Nestapa Tunggal Putra Indonesia di All England 2025, Tanpa Wakil di Perempat Final!
- Banyak Pebulu Tangkis Indonesia Tumbang di 16 Besar All England, Tiongkok Masih Mendominasi