Jawa Pos Group Kerja Sama dengan UNICEF
”Serta menciptakan kesempatan agar semua anak Indonesia memiliki kehidupan yang baik,” harap dia.
Perempuan yang akrab dipanggil Gunilla itu menyebutkan, bersama JPG langkah UNICEF dalam mengupayakan kesejahteraan anak Indonesia semakin kuat.
Sehingga berbagai persoalan yang selama ini belum tuntas dapat diselesaikan. Misalnya ancaman kekerasan terhadap anak.
Sampai saat ini, kata dia, masih banyak anak yang belum benar-benar aman. ”Jadi, kami ingin memastikan semua anak Indonesia mendapat hak mereka,” jelasnya.
Senada, Corporate Communication Manager JPG Lucia Cicilia dan Kepala Bidang Komunikasi dan Advokasi Publik UNICEF Indonesia Michael Klaus menjelaskan, kerja sama JPG dengan UNICEF fokus pada isu anak dan perempuan.
Michael mengungkapkan, setidaknya ada empat program yang sudah mereka rancang.
Di antaranya adalah program TANGKIS yang beberapa tahun belakangan tayang di Jawa Pos. ”Kami lihat Jawa Pos fokus pada hal itu,” ungkap dia.
Cicilia menambahkan, komitmen JPG mendalami isu perempuan dan anak bakal ditunjukan melalui liputan khusus yang terbit di Jawa Pos setiap bulan. Tepatnya, setiap Kamis pada minggu pertama.
Guna membantu pemerintah menyelesaikan beragam masalah anak dan perempuan, Jawa Pos Group (JPG) bekerja sama dengan United Nations Children’s
- Menteri PPPA: Intervensi kepada Anak Usia Dini Memutus Mata Rantai Kemiskinan
- Menpora Dito Sambut Baik Final DBL Seri Jakarta Digelar Kembali di Indonesia Arena
- UNICEF Mengapresiasi Program PAUD Pemerintah, Ada Sejumlah Tantangan
- UNICEF Ungkap Data Mengerikan soal Kekerasan Seksual: Ratusan Juta Gadis Jadi Korban
- Gateways Study Visit 2024: 20 Negara Belajar Transformasi Pendidikan di Indonesia
- Azrul Ananda: Sudah 7 Tahun Pimpin Persebaya, Baru Kali Ini Liga On The Track