Jaya dan Trinidad Nyaris Adu Jotos
Jumat, 20 Mei 2011 – 16:30 WIB
"Keluargaku jauh, aku tidak punya siapa-siapa di sini. Kalau aku tidak digaji bagaimana? Aku sudah tidak punya uang. Aku pasti latihan kalau aku dibayar," tutur pemain asal Argentina itu.
Baca Juga:
Sementara itu, Jaya menyatakan bahwa masalah gaji bukan urusannya. Tapi wewenang dari manajemen. "Kalau masalah gaji jangan ke saya. Ke manajemen sana, kok marahnya sama saya," katanya.
Jaya mengaku tidak bisa menahan emosi saat menanggapi protes dari Trinidad. "Kalau dia sampai pukul saya, pasti akan saya balas pukul," ujar pelatih asal Medan itu.
Setelah sesi latihan berakhir, Jaya dan Trinidad kembali terlibat dialog. Trinidad mengaku sudah tidak mendapatkan gaji secara penuh sejak Maret lalu. "Gajiku di sini kecil, sejak Maret hanya dibayar separo. Aku pusing sekali," tandas pemain yang pernah merumput di Liga Malaysia itu.
KEDIRI - Insiden kecil mewarnai sesi latihan Persik Kediri di Stadion Brawijaya kemarin sore. Sebelum latihan dimulai, pelatih Persik Jaya Hartono
BERITA TERKAIT
- MotoGP 2024 Barcelona, Jorge Martin Sangat Bersemangat Bertarung dengan Bagnaia
- Martin atau Pecco yang Juara Dunia? Ini Kata Para Pembalap
- Kapan Terakhir Timnas Indonesia Mengalahkan Jepang?
- Menjelang Indonesia vs Jepang, Hajime Moriyasu Singgung Shin Tae Yong
- Meski Tak Ada Bonus, Marquez Bakal Mati-Matian Demi Ini di MotoGP Barcelona
- Casey Stoner Minta Sprint Dihapus, MotoGP Bukan Balapan Terburu-buru