Jazilul Sebut PKB Setia, tetapi Jika Gerindra Enggak Jelas Akan Dilepas
Selasa, 01 Agustus 2023 – 15:26 WIB

Talk show bertajuk "Gus Imin Pilih Siapa?" di DPP PKB, Selasa (1/8). Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
Menurut Jazilul, memang di antara kedua partai belum begitu paham lantaran memang didekatkan baru-baru ini.
Jazilul berujar koalisi PKB dan Gerindra memang berdasarkan cinlok atau cinta lokasi, beriringan dengan bergabungnya Gerindra di periode kedua Presiden Joko Widodo atau Jokowi.
"Kalau bahasa anak sekarang cinlok. Jadi, bertemu terus kami tanda tangan," kata Jazilul. (mcr8/jpnn)
Antara PKB dan Gerindra di Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR) hingga kini belum jelas.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Elite PKS Bertemu Petinggi Gerindra, Terlihat Santai Penuh Kehangatan, Dasco: Silaturahmi
- Internal PDIP Solid Menyambut Kongres, tetapi Butuh Biaya
- KPK Pastikan Tak Ada Kendala dalam Penyidikan Tersangka Anggota DPR Anwar Sadat
- Live Halalbihalal DPP PKB Dapat 1,1 Juta Like di Tiktok
- Gerindra Happy Kepemimpinan Prabowo Didukung Megawati
- Konon, Partai Koalisi Pemerintah Dukung Prabowo Bertemu Megawati