Jazuli Mengajak Aleg PKS Memotong Gaji untuk Membantu Korban Erupsi Gunung Semeru
Minggu, 05 Desember 2021 – 21:35 WIB

Ketua Fraksi PKS DPR RI Jazuli Juwaini. Foto: Humas DPR RI
Mitigasi dan penanganan korban jiwa harus dilakukan secara koordinatif dan sistematis agar dapat menyelamatkan banyak nyawa masyarakat.
Baca Juga:
“Kami berharap pemerintah, BPBD dan BNPB bergerak cepat, sistematis, dan koordinatif untuk menyelamatkan warga masyarakat. Jangan sampai ada hambatan teknis koordinasi antara pemerintah pusat dan daerah karena keselamatan korban adalah prioritas utama saat ini," pungkas Jazuli. (boy/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Jazuli Juwaini mengajak anggota legislatif (aleg) dari PKS memotong gaji untuk membantu korban erupsi Gunung Semeru.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Masih Berstatus Waspada, Gunung Semeru Erupsi Lagi dengan Tinggi Letusan 1.000 Meter
- Fraksi PKS Dukung Prabowo Selamatkan Rakyat Palestina & Usir Penjajah Israel
- Sidang Parlemen Dunia, Jazuli Juwaini: RI Terus Berjuang Dukung Kemerdekaan Palestina
- Berstatus Siaga, Gunung Semeru Erupsi 4 Kali Disertai Letusan
- Gunung Semeru Erupsi 3 Kali, Masyarakat Perlu Waspada
- Pertamina Patra Niaga Salurkan Bantuan Logistik untuk Korban Bencana Tasikmalaya