Jelajahi Tempat Eksotis, Ibnu Jamil dan Ririn Andalkan Toare Expeditions
Toare Expeditions adalah Destination Management Company (DMC) atau perusahaan pengelola tujuan wisata.
Mereka bisa berperan menjadi penghubung antara pemilik jasa wisata dengan agen wisata, atau antara pemilik jasa wisata dengan calon wisatawan.
Selain menyediakan paket berlibur menjelajahi tempat-tempat eksotis di dunia, baik secara open trip maupun private trip, Toare Expeditions juga bisa merancang perjalanan sesuai budget.
Toare Expeditions akan menyiapkan segala perlengkapan dan kebutuhan liburan secara cermat, mulai dari tiket pesawat hingga akomodasi.
Haydar Pratama, Founder sekaligus Chief Executive Officer (CEO) Toare Expeditions ingin membantu para traveler menjangkau tempat-tempat indah di dunia.
“Saya ingin orang-orang juga merasakan apa yang saya rasakan. Apalagi, berpetualang ke tempat-tempat yang jarang diketahui orang. Rasanya amazing," ujarnya.
Dia juga memastikan dengan segala fasilitas dan aspek keselamatan tinggi, serta kenyamanan, membuat betah dan tak ingin pulang berlibur. (jlo/jpnn)
Ibnu Jamil dan Ririn mengandalkan jasa Toare Expeditions perjalanan menjelajahi tempat eksotis di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
- Mimpi Jelajahi Pulau Komodo, Justin Bratton: Saya Terpesona
- Ibnu Jamil Berbagi Tip Lari Tetap Fit di Malam Hari
- Ririn Ekawati Ikuti Jejak Suami yang Gemar Lari, Bakal Ikut Berlin Marathon 2024
- Kocak, Ibnu Jamil Dimarahi Istri Gegara tak Bawa Pulang Goodie Bag
- Ibnu Jamil & Ririn Ekawati Ikut Alfamart Run 2024, Tak Sabar Boyong Tas Troli Isi 30 Kg
- Liburan Bareng Gempi di Labuan Bajo, Gisel: Rasanya Kurang Lama