Jelang Angkutan Lebaran 2024, Bandara SMB II Palembang Siapkan Hal ini
Kamis, 28 Maret 2024 – 12:20 WIB
Dijelaskan Iwan Posko angkutan lebaran adalah posko terpadu yang di-support dan digunakan oleh seluruh stakeholder bandara, seperti TNI, Polri, Maskapai, Ground handling, CIQ, Airnav yang semuanya memastikan perjalanan angkutan lebaran tahun 2024 dapat berjalan dengan baik, lancar, dan nyaman.
"Maskapai juga telah mengajukan extra flight untuk penerbangan Palembang – Batam dan Palembang – Soekarno Hatta. Hal ini menunjukkan bahwa maskapai telah menyiapkan armada sedemikian rupa untuk memudahkan para pengguna jasa bandara yang datang dan berangkat dari Bandara SMB II Palembang," papar Iwan. (mcr35/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Bandara Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II Palembang siap memberikan layanan terbaik bagi seluruh pengguna jasa yang ada untuk angkutan lebaran 2024.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Area Khusus untuk Jemaah Haji dan Umrah di Bandara Soetta Dinilai Penting
- WIR Group dan Thales Berkolaborasi Demi Tingkatkan Pelayanan Bandara
- Bea Cukai Soekarno-Hatta Gagalkan Penyelundupan Ribuan Gram Narkoba
- Antusiasme Mudik Gratis Tinggi, Pemprov Jateng Upayakan Tambah Kuota di Idulfitri 2025
- Setelah Bunuh Nasrallah, Israel Retas ATC Bandara Beirut demi Lumpuhkan Hizbullah
- AP I dan AP II Merger jadi InJourney Airports, Bakal Kelola 37 Bandara