Jelang Final AFC Cup 2022 zona ASEAN, PSM Makassar Diterpa Kabar Buruk
Senin, 22 Agustus 2022 – 11:43 WIB

Para pemain PSM Makassar saat melakukan selebrasi. Foto: Dok PSM Makassar
Sebab, kedua pemain memiliki peran penting selama ini. Mereka kerap mencetak gol untuk skuad besutan Bernardo Tavares.
Pengamat sepak bola Makassar, Assegaf Razak menilai Wiljan dan Yuran merupakan pemain kunci bagi tim.
"Tentu lumayan berat bagi PSM. Apalagi ini partai final di ajang AFC Cup," kata Assegaf.
Kendati demikian, dia tetap yakin para pemain PSM lainnya mampu meladeni Kuala Lumpur City.
"Saya sangat yakin dengan strategi dan taktik Bernardo Tavares. Dia pasti memiliki cara untuk menang," tambahnya. (mcr29/jpnn)
PSM Makassar diterpa kabar buruk jelang final AFC Cup 2022 zona ASEAN melawan Kuala Lumpur City FC.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : M. Srahlin Rifaid
BERITA TERKAIT
- Akhirnya Rizky Eka Pratama Menikahi Karina, Ada Tamu Istimewa
- Live Streaming PSM Makassar Vs Semen Padang: Seperti Final
- Bali United Payah, Persis Solo Berpesta Gol, Cek Klasemen Liga 1
- Persebaya Cetak Kemenangan Bersejarah Setelah 30 Tahun
- Klasemen Liga 1 2024/2025 Persebaya Bungkam PSM
- PSM vs Persebaya: Juku Eja Kena Terkam Bajul Ijo