Jelang Hadapi PSM Makassar, Pelatih Kuala Lumpur City Tebar Ancaman untuk Pasukan Ramang
Rabu, 24 Agustus 2022 – 08:00 WIB

Pelatih Kuala Lumpur City, Bojan Hodak. Foto: ANTARA/HO/Abd Kadir
Terutama penyerang sayap yang dimiliki PSM Makassar. Bojan menilai Yakob Sayuri, Rizky Eka Pratama bakal membuat pertahanannya keteteran.
"Mereka memiliki kecepatan tinggi. Jadi bisa merepotkan pemain belakang saya," ungkapnya.
Baca Juga: Oknum Kades dengan Kondisi Mabuk Masuk Kamar Mbak Reni, Terjadilah
Nama Wiljan Pluim dan Everton Nascimento masuk dalam daftar pemain berbahaya bagi sang pelatih. Dia meminta anak asuhnya untuk selalu waspada.(mcr29/jpnn)
Kuala Lumpur City bakal menjamu tamunya PSM Makassar pada pertandingan final Piala AFC 2023 zona ASEAN.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : M. Srahlin Rifaid
BERITA TERKAIT
- Gim Internal Tutup Program Latihan Persib di Bulan Ramadan
- Dekat dengan Dragan Talajic, Bojan Hodak Prediksi Indonesia vs Bahrain
- Persib Kembali Gelar Latihan, Siapa Pemain yang Naik Berat Badan?
- Pelatih Persib Soroti Performa Beckham Putra, Sentil Soal Ini
- Australia vs Timnas Indonesia: Begini Prediksi Bojan Hodak, Debut Manis Kluivert?
- Bojan Hodak Ungkap Alasan Posisi Edo Febriansah di Wing Back Kiri Tak Tergantikan