Jelang HUT Ke-49 PDIP, Megawati Soekarnoputri Tulis Pesan Ini untuk TPDI

Menurutnya, TPDI telah berjuang bersama-sama dengan segala keterbatasan yang ada.
“Perjuangan memang selalu membutuhkan pengorbanan dan bapak ibu semua telah menunjukkan pengorbanan itu. Tanpa kehadiran bapak ibu, mungkin perjuangan ini tidak akan jadi sejarah,” kata Yasonna.
Menurut Yasonna, mungkin saja sekarang ini ada yang sudah berbeda partai.
“Namun, ruh semangat anda kini hidup di diri PDI Perjuangan,” katanya.
Dia pun mengajak untuk terus bersama-sama berjuang bagi bangsa dan negara ini.
“Mari bersama-sama, masih banyak tugas kita buat bangsa negara ini, perjuangan yang harus kita lakukan sebagai anak bangsa,” ujarnya.
Selain makan bersama, 24 dari 56 anggota TPDI yang masih ada dan hadir, juga diberi kesempatan menyampaikan isi hati maupun masukannya untuk PDIP.
Petrus Selestinus, misalnya, menyoroti masih banyaknya tugas kebangsaan harus dikerjakan.
Megawati Soekarnoputri menulis pesan khusus kepada TPDI. Pesan itu ditulis bertepatan dengan momen menjelang HUT Ke-49 PDIP.
- Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Megawati Kirim Surat Ucapan Dukacita
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran