Jelang HUT RI, TNI-Polri Perketat Pengamanan di Puncak Jaya Papua
Menurut dia, pembagian bendera Merah Putih itu dilakukan secara gratis kepada masyarakat selain sebagai bentuk kepedulian dan rasa cinta tanah air juga untuk menumbuhkan rasa nasionalisme masyarakat Kabupaten Puncak Jaya terutama menjelang Hari Kemerdekaan Republik Indonesia.
"Kami juga mengimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Puncak Jaya agar mari bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban menjelang HUT Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-75, apabila wilayah kita aman maka pembangunan juga pasti akan terus berjalan," katanya.
"Saya juga mengimbau kepada warga sekalian harus mempedomani protokol kesehatan di masa pandemi COVID-19 ini, selalu gunakan masker, rajin cuci tangan dengan sabun, selalu menjaga jarak satu dengan yang lainnya," imbaunya. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Polres bersama Kodim Puncak Jaya, Papua, menggelar razia senjata tajam guna memastikan keamanan jelang HUT ke-75 RI.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi