Jelang Idulfitri, Kemensos Salurkan Santunan 12 Ahli Waris Bencana Longsor di Tapanuli Selatan
Rabu, 12 Mei 2021 – 15:37 WIB

Kemensos salurkan santunan 12 ahli waris bencana longsor di Tapanuli Selatan. Foto: Kemensos
5. Nofita Gulo, perempuan, 10 tahun, warga Batu Godang
6. Sultan Fahrih Gulo, 8 tahun, warga Batu Godang
7. Rio, 4 tahun, warga Batu Godang
8. Risda, perempuan, 2,5 tahun, warga Batu Godang;
9. Sopiana, perempuan, 12 tahun, warga Sagala-gala
10. Sadarman Kristian, 14 tahun, warga Sagala-gala
11. Donni Sitompul, 24 tahun, warga Pardamean Nainggolan
12. Dauland Sitompul, 26 tahun, warga Pardamean Nainggolan
Menteri Sosial Tri Rismaharini dijadwalkan menuju Kabupaten Tapanuli Selatan, Sumatera Utara, dengan menumpangi helikopter untuk menyerahkan bantuan kepada ahli waris korban bencana.
BERITA TERKAIT