Jelang Laga Melawan Liverpool, AC Milan Diterpa Badai Cedera
Senin, 06 Desember 2021 – 21:09 WIB

Pelatih AC Milan, Stefano Pioli (kanan) saat memberikan instruksi kepada anak asuhnya. Foto: (REUTERS)
Rencananya laga AC Milan vs Liverpool akan tersaji di San Siro, Rabu (8/12). Pada pertemuan sebelumnya di matchday pertama fase Grup B, Rossoneri takluk 2-3 dari The Reds.
Saat itu Milan sempat unggul 2-1 atas Liverpool di babak pertama melalui gol Ante Rebic (42') dan Brahim Diaz (44') Namun, pasukan Stefano Pioli malah kebobolan dua gol di babak kedua.
Klub berjersei merah hitam itu kemasukan dua gol yang masing-masing dilesatkan Mohamed Salah (48') dan tendangan spektakuler Jordan Henderson (69') yang kemudian membawa kemenangan untuk anak asuh Jurgen Klopp dengan skor 3-2.(mcr16/jpnn)
Pelatih AC Milan Stefano Pioli tengah pusing seusai sejumlah pemain kuncinya mengalami cedera.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Ancelotti Tetap Mempercayakan Vinicius Jr Mengeksekusi Penalti
- Lihat Bagan dan Jadwal Perempat Final Liga Champions
- Real Madrid Singkirkan Atletico, Jude Bellingham Bicara Mentalitas Los Blancos
- Soal Gol Penalti Julian Alvarez Dianulir, Reaksi Diego Simeone Penuh Tanda Tanya
- Perempat Final Liga Champions: Spanyol, Inggris, dan Jerman Terbanyak
- Atletico Madrid vs Real Madrid: Gol Penalti Alvarez Dianulir, Los Blancos ke 8 Besar